Sejauh Mana Kepedulian Kita

Sejauh Mana Kepedulian Kita

Matius 25 : 42 - 46

Belum ada komentar 59 Views

Mari kita merenung sejenak, sajak seorang malang yang mencari solusi atas persoalan hidup kepada seorang rohaniawan….

Saya kelaparan, Dan Anda membentuk kelompok diskusi untuk membicarakan kelaparan saya.

Saya terpenjara, Dan Anda menyelinap untuk berdoa untuk kebebasan saya.

Saya telanjang, Dan Anda mempertanyakan dalam hati kelayakan penampilan saya.

Saya sakit, dan Anda berlutut dan menaikkan syukur kepada Yesus atas kesehatan anda.

Saya tak mempunyai tempat berteduh, dan Anda berkhotbah/ceramah kepada saya tentang kasih Tuhan sebagai tempat berteduh spiritual.

Saya kesepian, Dan Anda meninggalkan saya sendirian untuk berdoa bagi saya.

Anda kelihatan begitu suci, begitu dekat kepada Tuhan Yesus Tapi saya tetap amat lapar, kesepian dan kedinginan!

Tatkala Pelayanan murid-murid Yesus berpusat pada diri sendiri karena ingin menjadi yang terbesar dan populer. Ironisnya, Yesus justru menekankan pelayanan yang kurang populer diantaranya melayani orang lapar, haus, telanjang, asing, sakit dan dipenjara. Bagaimana pelayanan kita? Sudahkah kita menjadi saudara bagi Yesus dalam keseharian? Sejauh mana kepedulian kita dalam melayani adalah tolok ukur dalam pengadilan terakhir, demikian Firman Tuhan.

LS

Komentar Anda

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom dengan tanda (**) wajib diisi.

Arsip kategori Khotbah Minggu
  • Dalam Genggaman Gembala
    Yohanes 10:22-30
    Yesus berkata, “Domba-domba-Ku mendengarkan suara-Ku; Aku mengenal mereka dan mereka mengikuti Aku.” Di tengah hidup yang sering bising oleh...
  • APAKAH ENGKAU MENGASIHI AKU LEBIH?
    Yohanes 21:15-17
    Yesus tidak bertanya kepada Petrus, “Mengapa kamu gagal?” atau “Mengapa kamu menyangkal-Ku?” la hanya bertanya, “Apakah engkau mengasihi Aku...
  • Menghidupi Dunia Dengan Iman
    Kisah Para Rasul 5:27-32; Mazmur 118:14-29; Wahyu 1:4-8; Yohanes 20:19-31
    Damai sejahtera bagimu, demikian sapaan Yesus kepada para murid yang tengah diliputi rasa takut, bingung dan cemas. Damai sejahtera...
  • MEJA PERJAMUAN: PERAYAAN KASIH DAN PEMULIHAN
    Yesaya 25:6-9; Mazmur 114; 1 Korintus 5:6b-8; Lukas 24:13-49
    Perjamuan Kudus bukanlah sekadar makan dan minum namun perayaan iman yang terus menerus kita lakukan agar kita mengingat bagaimana...
  • Dl TAMAN GETSEMANI
    Yesaya 50:4-9a; Mazmur 31:10-17; Filipi 2:5-11; Lukas 22:14-23:56
    Bacaan injil minggu ini cukup panjang, Lukas 22:14-23:56 (umat silakan membaca bacaan ini secara lengkap di rumah) dengan mengambil...