Warta Majelis  

 

Video GKIPI
Facebook Feeds

21 hours ago

Gkipiweb
Nabi Zakharia memberikan gambaran tentang gembala yang bebal, yaitu yang tidak mengindahkan yang lenyap, tidak mencari yang hilang, tidak menyembuhkan yang luka, tidak memelihara yang sehat, melainkan justru memakan daging dari yang gemuk dan mencabut kuku mereka. Gembala yang bebal adalah gembala yang meninggalkan domba-dombanya. Nabi Zakharia menyampaikan hal ini untuk melambangkan pemimpin-pemimpin yang tidak peduli terhadap umat, yang tidak memperhatikan yang lemah, dan hanya mencari keuntungan sendiri. Mereka pun akan menerima hukuman. bit.ly/4o1Qx9h ... SelengkapnyaSee Less
Lihat di Facebook

2 days ago

Gkipiweb
Pemazmur menegaskan bahwa Allah adalah kota benteng bagi umat-Nya. Di tengah kondisi alam yang dapat membuat kita merasa tidak aman, juga di tengah ancaman keributan, kerusuhan, dan kejahatan, ada satu tempat yang tenang dan aman, yaitu berdiam bersama TUHAN Semesta Alam. TUHAN adalah tempat perlindungan yang paling kuat dari ancaman apa pun. la adalah kota benteng yang teguh bagi umat yang berlindung kepada-Nya. bit.ly/3K2hsnD ... SelengkapnyaSee Less
Lihat di Facebook

3 days ago

Gkipiweb
Tampaknya, budaya malu telah semakin pudar. Orang-orang cenderung bersikap percaya diri secara berlebihan, tidak merasa bersalah, serta menganggap kesalahan sebagai sesuatu yang lumrah dan biasa. TUHAN mengingatkan umat Israel melalui Nabi Yehezkiel agar mereka merasa malu saat melihat Bait Suci, sebagai pengingat atas kesalahan yang telah mereka perbuat. Bait Suci akan menjadi kediaman-Nya selamanya. Namun, TUHAN juga mengingatkan bahwa dosa-dosa masa lalu, terutama penyembahan berhala dan ketidaktaatan para raja Israel, harus dihapus. bit.ly/49oPPzA ... SelengkapnyaSee Less
Lihat di Facebook
Twitter GKIPI
Twitter feed is not available at the moment.